background cover of music playing
Sandar Padaku - Aliff Aziz

Sandar Padaku

Aliff Aziz

00:00

03:57

Similar recommendations

Lyric

Kata orang semua wanita sama saja

Tapi tidak denganmu

Pernah merasa jauh 'tuk bersama kamu

Hanya dalam khayalku

Namun kau selalu hadir dan menggangu

Hatiku setiap waktu

Walau semua kata lelaki sama saja

Tapi tidak denganku

Meski sempat benci enggan untuk bertemu

Mungkin dalam anganku

Namun 'ku selalu hadir dan mengganggu

Hatimu setiap waktu

Kamu, kamu, kamu saja

Jadikanku sandaran cinta

Saat hati resah, resah, resah

Bersandarlah di bahuku

Dulu benci tapi selalu merindu

Kudamba kita bahagia

Agar masanya tidak mampu bertahan

Bersandarlah di bahuku

Kata orang semua wanita sama saja

Tapi tidak denganmu

Pernah merasa jauh 'tuk bersama kamu

Hanya dalam khayalku

Namun kau selalu hadir dan menggangu

Hatiku setiap waktu

Walau semua kata lelaki sama saja

Tapi tidak denganku

Meski sempat benci enggan untuk bertemu

Mungkin dalam anganku

Namun 'ku selalu hadir dan mengganggu

Hatimu setiap waktu

Kamu, kamu, kamu saja

Jadikanku sandaran cinta

Saat hati resah, resah, resah

Bersandarlah di bahuku

Dulu benci tapi selalu merindu

Kudamba kita bahagia

Agar masanya tidak mampu bertahan

Bersandarlah di bahuku

- It's already the end -