background cover of music playing
Hanya Memuji - Shanty

Hanya Memuji

Shanty

00:00

03:23

Song Introduction

Saat ini belum ada informasi terkait lagu ini.

Similar recommendations

Lyric

Sejenak daku pun terpana

Melihat dia di depanku

Dia menjerat hatiku

Menatapku tajam

Di sini, di dalam dadaku

Ada getar lugu tak kusebut

Dia menjerat hatiku

Menatapku tajam

Kuakui, tubuhku melunglai

Sempat ku memuji dalam hatiku

Jangan pikir aku 'kan mencinta

Ku hanya kagumi, hanya memuji

Di sini, di dalam dadaku

Ada getar lugu tak kusebut

Dia menjerat hatiku

Menatapku, oh tajam

Kuakui, tubuhku melunglai

Sempat ku memuji dalam hatiku

Jangan pikir aku 'kan mencinta

Ku hanya kagumi, hanya memuji

Di sini, di dalam dadaku

Ada getar lugu tak kusebut

Dia menjerat hatiku

Menatapku tajam

Kuakui, tubuhku melunglai

Sempat ku memuji dalam hatiku

Jangan pikir aku 'kan mencinta

Ku hanya kagumi, hanya memuji

Tuhan, katakanlah

Diri ini pun puji

Biar berteman saja

Biarlah

Kuakui, tubuhku melunglai

Sempat ku memuji dalam hatiku

Jangan pikir aku 'kan mencinta

Ku hanya kagumi, hanya memuji

Kuakui tubuhku melunglai

Sempat ku memuji dalam hatiku

Jangan pikir aku 'kan mencinta

Ku hanya kagumi, hanya memuji

- It's already the end -